Salam dan damai sejahtera untuk kita semua di manapun berada, semoga dalam lindungan KasihNya, Amin.
Horas, tu sude Pomparan Siraja Lumbantobing. Kembali hadir Newsletter PPRLB edisi #011 Desember 2023 dengan 3 (tiga) halaman yang merupakan ‘edisi spesial’ menjelang Natal dan di penghujung tahun 2023. Selain perkembangan tentang berdirinya Baliho diatas lahan Tugu Siraja Lumbantobing di Tarutung, Newsletter kali ini menyajikan perjalanan Ketua dan Pengurus DPP PPRLB ke beberapa kota di Tapanuli Utara dalam rangka sosialisasi rencana Pembangunan Tugu Siraja Lumbantobing. Selamat merayakan Natal 2023 & bersiap menyongsong datangnya fajar tahun 2024. Tetap semangat! Mauliate!
Di bawah ini, kami lampirkan Newsletter terbaru yang dapat diunduh. Salam dan hormat kami.